Penggunaan QS. Al-Baqarah Ayat 255 sebagai Pelindung Diri dalam Praktik Rajah dan Wirid di Desa Jambon Temanggung

Keywords: Living Quran, Surat Al-Baqarah, Praktik Rajah dan Wirid

Abstract

Fenomena praktik rajah dan amalan wirid di Desa Jambon, Kabupaten Temanggung telah lama berlangsung. Penelitian ini mencoba untuk memahami ritual melalui pemaknaan praktik rajah dan wirid sebagai pelindung di Desa Jambon, Gemawang, Temanggung. Penelitian ini mendatangkan 2 narasumber kunci, yakni pak Isnadi dan pak Asrofi, yang merupakan pelaku pembuatan rajah dan wirid di Desa Jambon, Kec. Gemawang Temanggung. Dengan mewawancarai kedua pelaku, didapatkan informasi terkait praktik ritual dengan menggunakan ayat al-Qur’an sebagai salah satu medianya dan makna yang mereka rasakan dari pengalaman praktik tersebut. Kedua narasumber meyakini bahwa al-Qur’an dapat menjadi salah satu perantara dalam menyelesaikan permasalahan hidup mereka. Dalam hal ini pak Isnadi memiliki keyakinan bahwa rajah yang telah dibuatnya dapat mencegah dari segala hal yang membahayakan bagi pemakai. Begitu pula pak Asrofi dalam wiridnya, beliau berkeyakinan bahwa wirid yang di amalkan pemakai dapat menjadi pelindung diri selama seharian. Fenomena yang ada di desa Jambon ini dapat berkaitan dengan hal-hal magi dalam pandangan para ahli. Dengan kentalnya budaya dan kepercayaan masyarakat terkait hal-hal magis, peneliti selanjutnya mungkin dapat mempertimbangkan untuk lebih mencoba meriset pada pengalaman masyarakat terkait hal tersebut.

Author Biographies

Annida Salsabila Fitri, Universitas Islam Negeri Salatiga, Salatiga, Indonesia

Mahasiswa Universitas Islam Negeri Salatiga, Salatiga, Indonesia

Auliyah Zulfatur Rohmah, Universitas Islam Negeri Salatiga, Salatiga, Indonesia

Mahasiswa Universitas Islam Negeri Salatiga, Salatiga, Indonesia

Farid Hasan, Universitas Islam Negeri Salatiga, Salatiga, Indonesia

Dosen Universitas Islam Negeri Salatiga, Salatiga, Indonesia

Hamidulloh Ibda, Institut Islam Nahdlatul Ulama Temanggung

Hamidulloh Ibda is a lecturer, researcher, educational activist, and journalist. His research focus is on literacy, digital literacy, digital pedagogy, primary school, children's language, and literature. He is a lecturer in Faculty of Tarbiyah and Teacher Training, Institut Islam Nahdlatul Ulama Temanggung, Indonesia, and Ph.D, candidate in Departement of Basic Education, Faculty of Education and Psychology, Yogyakarta State University, Indonesia. He is an international reviewer in several journals, namely Pegem Egitim ve Ogretim Dergisi - Scopus Q4 (2023-present), Cogent Education - Taylor & Francis - Scopus Q2 (2023-present), Journal of Ethnic and Cultural Studies - Scopus Q1 (2023-present), Journal of Learning for Development (JL4D) Scopus Q3 (2023-present), International Journal of Information and Education Technology (IJIET) Scopus Q3 (2023-present), Millah: Journal of Religious Studies - Scopus (2023-present), International Journal of Learning, Teaching and Educational Research (IJLTER) - Scopus Q3 (2023-present), International Review of Research in Open and Distance Learning (IRRODL) - Scopus Q1 (2023-present), Journal of Education and Learning (EduLearn) - Scopus Q4 (2023-present), International Journal of Cognitive Research in Science, Engineering and Education (IJCRSEE) - Scopus Q3 (2023-present), International Journal of Serious Games (IJSG), Italy, terindeks Scopus Q3 (2023-present), Cogent Arts & Humanities - Taylor & Francis - Scopus Q2 (2023-present), FWU Journal of Social Sciences ( Shaheed Benazir Bhutto Women University Peshawar) Pakistan, terindeks Scopus Q1 (2024-sekarang), International Journal Ihya' 'Ulum al-Din (2023-present), IJSL: International Journal of Social Learning (2023-present), Editorial Board Members in Global Synthesis in Education (GSE) (2023-present), reviewer Qeios Journal (2023-present), and several other scientific journals.

Moh. Syafi’, Institut Islam Nahdlatul Ulama Temanggung

Moh. Syafi’ is a lecturer and researcher at the Faculty of Tarbiyah and Teacher Training and has been the Head of the Institute for Research and Community Service (LP2M), and is currently the Vice-Rector for Research, Community Service, and Collaborate of the Institut Islam Nahdlatul Ulama Temanggung, Indonesia. His research focuses on Quranic studies, Hadith studies, and Islamic education. The Indonesian Ministry of Religious Affairs has funded his research, the Ministry of Education, Culture, Research, and Technology, and the National Research and Innovation Agency (BRIN), Indonesia. He can be contacted at syafi.muhammad@inisnu.ac.id or syafi.muhammad81@yahoo.com.

Khamim Saifuddin, Institut Islam Nahdlatul Ulama Temanggung

Khamim Saifuddin is a lecturer, researcher and social activist. The focus of his research is history, the mystical world, culture, pedagogy, and NU's. He works as a lecturer at the Faculty of Tarbiyah and Teacher Training at the Islamic Institute of Nahdlatul Ulama Temanggung and is currently completing his doctoral studies at Wahid Hasyim University, Semarang.

Abdul Muchit, Institut Islam Nahdlatul Ulama Temanggung

Dosen INISNU Temanggung, Ketua PKAN INISNU Temanggung

Published
2023-12-31
How to Cite
Fitri, A., Rohmah, A., Hasan, F., Ibda, H., Syafi’, M., Saifuddin, K., & Muchit, A. (2023). Penggunaan QS. Al-Baqarah Ayat 255 sebagai Pelindung Diri dalam Praktik Rajah dan Wirid di Desa Jambon Temanggung. ASNA: Jurnal Kependidikan Islam Dan Keagamaan, 5(2), 20-31. Retrieved from https://ejournal.maarifnujateng.or.id/index.php/asna/article/view/124